• INSTALASI RAWAT JALAN

    ``Kami berdoa, semoga Anda baik-baik dan sehat-sehat saja dalam segala sesuatu.`` Kami peduli dengan kesehatan Anda. Kontrol kesehatan Anda di poliklinik kami yang menyediakan pelayanan dengan tenaga medis yang berkompeten serta didukung oleh fasilitas pemeriksaan yang dapat diandalkan.

    Poliklinik

    Instalasi Rawat Jalan RS. Advent Bandar Lampung memberikan pelayanan kesehatan  dengan melakukan pendekatan pemeliharaan, peningkatan kesehatan (promotif), pencegahan penyakit (preventif), penyembuhan penyakit (kuratif), dan pemulihan kesehatan (rehabilitatif).  Kami selalu berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik  untuk kesehatan Anda, ditunjang dengan Tenaga Medis yang professional dan berkompeten.

  • PENYAKIT DALAM

    Penyakit dalam adalah cabang dan spesialisasi kedokteran yang menangani diagnosis dan penanganan organ dalam tanpa bedah pada pasien dewasa.

    Dokter-Dokter Spesialis Penyakit Dalam:

  • GASTROENTEROHEPATOLOGI

    Klinik Gastroenterohepatologi kami menangani pasien-pasien yang memilik masalah yang berhubungan dengan fungsi normal dan berbagai penyakit pada seluruh sistem pencernaan yang meliputi kerongkongan, lambung, kandung empedu, pankreas, hati, saluran empedu, usus halus, usus besar (kolon), rektum, dan anus.

    Beberapa penyakit yang biasanya memengaruhi organ-organ sistem pencernaan, yang dapat didiagnosa dengan gastronenterologi adalah:

    • Apendisitis
    • Penyakit celiac dan intoleransi terhadap makanan
    • Gastroparesis kronik
    • Kanker kolorektal, colitis dan kolesistitis
    • Penyakit-penyakit hati termasuk sirosis dan perlemakan hati
    • Diverticulitis, penyakit usus iskemik dan divertikulosis
    • Kanker esofagus
    • Penyakit saluran cerna fungsional termasuk muntah, diare, bersendawa, kembung dan konstipasi
    • Penyakit kandung empedu seperti batu dan kanker
    • Infeksi saluran cerna yang disebabkan oleh bakteri, virus atau jamur
    • Nyeri ulu hati dan penyakit refluks gastroesofageal (gastroesophageal reflux disease, GERD)
    • Penyakit peradangan usus (inflammatory bowel disease, IBD) termasuk kolitis ulseratif dan penyakit Crohn
    • Sindroma iritabilitas usus (irritable bowel syndrome, IBS)
    • Obesitas, kekurangan gizi, dan malabsorpsi
    • Pankreatitis (akut atau kronik)
    • Ulkus peptikum dan Helicobacter pylori
    • Polip kolorektal
    • Kanker lambung
    • Hepatitis viral
  • JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH

    Klinik Gastroenterohepatologi kami menangani pasien-pasien yang memilik masalah yang berhubungan dengan fungsi normal dan berbagai penyakit pada seluruh sistem pencernaan yang meliputi kerongkongan, lambung, kandung empedu, pankreas, hati, saluran empedu, usus halus, usus besar (kolon), rektum, dan anus.

    Beberapa penyakit yang biasanya memengaruhi organ-organ sistem pencernaan, yang dapat didiagnosa dengan gastronenterologi adalah:

    • Apendisitis
    • Penyakit celiac dan intoleransi terhadap makanan
    • Gastroparesis kronik
    • Kanker kolorektal, colitis dan kolesistitis
    • Penyakit-penyakit hati termasuk sirosis dan perlemakan hati
    • Diverticulitis, penyakit usus iskemik dan divertikulosis
    • Kanker esofagus
    • Penyakit saluran cerna fungsional termasuk muntah, diare, bersendawa, kembung dan konstipasi
    • Penyakit kandung empedu seperti batu dan kanker
    • Infeksi saluran cerna yang disebabkan oleh bakteri, virus atau jamur
    • Nyeri ulu hati dan penyakit refluks gastroesofageal (gastroesophageal reflux disease, GERD)
    • Penyakit peradangan usus (inflammatory bowel disease, IBD) termasuk kolitis ulseratif dan penyakit Crohn
    • Sindroma iritabilitas usus (irritable bowel syndrome, IBS)
    • Obesitas, kekurangan gizi, dan malabsorpsi
    • Pankreatitis (akut atau kronik)
    • Ulkus peptikum dan Helicobacter pylori
    • Polip kolorektal
    • Kanker lambung
    • Hepatitis viral
  • BEDAH UMUM

    Rumah Sakit Advent Bandar Lampung memiliki sejumlah spesialis bedah yang berpengalaman di bidangnya. Tim bedah kami bekerja secara profesional dan terlatih dalam melaksanakan tugasnya secara optimal.

  • KEBIDANAN DAN KANDUNGAN

    Rumah Sakit Advent Bandar Lampung memiliki sejumlah spesialis bedah yang berpengalaman di bidangnya. Tim bedah kami bekerja secara profesional dan terlatih dalam melaksanakan tugasnya secara optimal.

  • PENYAKIT ANAK

    Rumah Sakit Advent Bandar Lampung memiliki sejumlah spesialis penyakit anak yang berpengalaman di bidangnya. Para dokter kami bekerja secara profesional dan terlatih dalam melaksanakan tugasnya secara optimal.

  • Daftar via Whatsapp

    Silahkan menghubungi nomor 0823-2070-0100
    KIRIM WA
  • Jam Praktek Dokter

    Berikut adalah jam praktek dokter di poliklinik / instalasi rawat jalan RSABL.
    LIHAT JADWAL
  • Gawat Darurat

    Bila anda membutuhkan pertolongan medis darurat, hubungi petugas gawat darurat kami di nomor (0721) 780-777
    TELEPON SEKARANG

Menghubungi RSABL

Semua pelayanan, baik di pendaftaran sampai ke rawat inap memuaskan. Susternya ramah-ramah dan dokternya baik. Ditingkatkan lagi aja pelayanannya, jangan berubah. Best of the best RS. Advent.

— Suparti